iklan link

Matematika Bilangan Pecahan | Kelas 6

Matematika Bilangan Pecahan | Kelas 6. Bilangan pecahan yaitu digunakan untuk menunjukan bagian-bagian tertentu dari bagian keseluruhan.

Matematika Bilangan Pecahan | Kelas 6, contoh soal bilangan pecahan sd, contoh bilangan pecahan, pengertian bilangan pecahan dan contohnya, bilangan pecahan campuran, pengurangan pecahan, cara menghitung pecahan, rumus pecahan, gambar pecahan
sumber gambar: rumusonline.com

Bilangan pecahan terbagi menjadi 4 jenis bilangan pecahan, diantaranya adalah:
  1. Pecahan biasa
  2. Pecahan Campuran
  3. Pecahan Desimal
  4. Pecahan Persen

Salah satu contoh bilangan pecahan dapat dilihat sebagai berikut ini:

Sebuah jambu dipotong menjadi 6 bagian, kemudian 3 potongan jambu tersebut telah dimakan. Pecahan untuk menyatakan bagian buah jambu yang sudah dimakan yaitu 3 dari 6 bagian.

Pernyataan diatas dapat kita tuliskan dengan bilangan pecahan sebagai berikut ini:

3 ( pembilang )
6 ( penyebut )

Mengubah pecahan biasa ke pecahan desimal
Untuk mengubah suatu pecahan biasa ke bentuk pecahan desimal dapat kita gunakan cara membagi pembilang dengan penyebut.

Contoh:
3 (pembilang)
6 (penyebut)

jadi bisa kita bagi seperti ini => 3:6 =

Perhatikan gambar di bawah ini
untuk cara pembagiannya
Gambar: cara pembagian desimal

Jadi hasil dari pembagian 3:6 adalah 0,5

Mengubah pecahan desimal ke pecahan biasa
Untuk mengubah dari pecahan desimal ke pecahan biasa yang harus dilakukan adalah merubah terlebih dulu menjadi persepuluh, perseratus, perseribu, persepuluhribu dan seterusnya.

Contoh:

0,20 (dua angka dibelakang koma artinya perseratus)
maka dapat kita tuliskan seperti dibawah ini:

20 
100

Jika pembilang dan penyebut memiliki kesamaan faktor bilangan, atau sama-sama bisa dibagi dengan bialangan yang sama, maka harus disederhanakan dengan cara berikut ini.

20   : 20 = 1
100 : 20 = 5 ( jadi hasilnya adalah ini)

Mengubah pecahan ke bentuk persen ( % )
Bilangan persen artinya adalah perseratus

Cara yang pertama dapat kita lakukan adalah:
untuk mengubah pecahan ke bentuk persen adalah dengan mengubah penyebut menjadi perseratus.

Contoh:

25

dari bilangan diatas dapat dikalikan pembilang dan penyebut dengan bilangan yang sama supaya nilai penyebut menjadi 100.

  x 4 = 20
25 x 4 = 100

maka,
20 
100
= 20%
Jadi hasilnya adalah 20%

0 Response to "Matematika Bilangan Pecahan | Kelas 6"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel